• 6. Pendekatan Pembelajaran Problem Solving (Pemecahan masalah).

    Dalam hal ini masalah didefinisikan sebagai suatu persoalan yang tidak rutin, belum dikenal cara penyelesaiannya. Justru problem solving adalah mencari atau menemukan cara penyelesaian (menemukan pola, aturan, .atau algoritma). Sintaknya adalah: sajikan permasalahan yang memenuhi kriteria di atas, siswa berkelompok atau individual mengidentifikasi pola atau aturan yang disajikan, siswa mengidentifkasi, mengeksplorasi,menginvestigasi, menduga, dan akhirnya menemukan solusi.

    pemecahan masalah hususnya dalam matematika, sesuai dengan heuristik Polya (1985) ada 4 langkah  Pendekatan Pembelajaran Problem Solving, yaitu :
    1. Memahami masalah
    2. mencari alternatif penyelesaian
    3. melakukan perhitungan
    4. memeriksa kembali kebenaran jawaban.

0 Komentar:

Posting Komentar

Cara Pemesanan dan info untuk Coklat kiloan di Istana Coklat Bandung,
bisa hubungi via :
BBM : 2A9E3BCE
Call: 022-91191880 (Tidak Melayani sms)
Sms : 085624199863 (tidak melayani Telp)
WA : 085624199863
Makasih